Beranda | Artikel
Larangan Beribadah kepada Allah di Sisi Kuburan Orang Shalih - Kitab Tauhid (Syaikh Prof. Dr. Abdur Razzaq Al-Badr)
Selasa, 14 Juli 2015

Bersama Pemateri :
Syaikh `Abdurrazzaq bin `Abdil Muhsin Al-Badr

Ceramah agama dan kajian Islam dengan pembahasan kitab At-Tauhid oleh: Syaikh Prof. Dr. ‘Abdur Razzaq bin ‘Abdil Muhsin Al-‘Abbad Al-Badr
Penerjemah: Ustadz Cecep Nurrohman, Lc.

Pembahasan dalam Rekaman Kajian Kitab At-Tauhid Ini: Larangan Beribadah kepada Allah di Sisi Kuburan Orang Shalih

Diriwayatkan dalam Shahih Bukhari dan Muslim, dari Aisyah radhiyallahu ‘anha, bahwa Ummu Salamah radhiyallahu ‘anha bercerita kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam tentang gereja yang ia lihat di negeri Habasyah (Ethiopia), yang di dalamnya terdapat gambar-gambar, maka Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

أُولَئِكَ قَوْمٌ إِذَا مَاتَ فِيهِمُ الرَّجُلُ الصَّالِحُ أَوِ الْعَبْدُ الصَّالِحُ بَنَوْا عَلَى قَبْرِهِ مَسْجِدًا، وَصَوَّرُوا فِيهَا تِلْكَ الصُّوَرَ، أُولَئِكَ شِرَارُ الْخَلْقِ

“Mereka itu, apabila ada orang yang shalih meninggal dunia, mereka bangun di atas kuburannya sebuah tempat ibadah, dan mereka membuat di dalamnya gamba-gambar, dan mereka adalah sejelek-jelek makhluk di sisi Allah.”

Simak penjelasan selengkapnya pembahasan mengenai “Larangan Beribadah kepada Allah di Sisi Kuburan Orang Shalih” di dalam rekaman kajian yang disampaikan oleh Syaikh Abdurrazaq bin Abdil Muhsin Al-Abbad Al-Badr ini. Semoga bermanfaat.

Dengarkan dan Download Seri Kajian Kajian Kitab At-Tauhid Ini: Larangan Beribadah kepada Allah di Sisi Kuburan Orang Shalih

Jangan lupa untuk turut menyebarkan kebaikan dengan membagikan link download kajian ini ke Facebook, Twitter, dan Google+ kita. Jazakumullahu khairan


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/14895-larangan-beribadah-kepada-allah-di-sisi-kuburan-orang-shalih-kitab-tauhid-syaikh-prof-dr-abdur-razzaq-al-badr/